SELAMAT DATANG DESA TAMBAKBOYO KECAMATAN MANTINGAN YANG GEMAH RIPAH LOHJINAWI

Artikel

MALAM TIRAKATAN HUT RI KE 78 THUN 2023

18 Agustus 2023 07:58:30  Administrator  80 Kali Dibaca  Berita Desa

TAMBAKBOYO.NGAWI KAB.ID- Perayaan guna memperingati HUT RI ke 78 Tahun 2023, Pemerintah Desa Tambakboyo mengadakan malam Tirakatan pada hari Rabu (16/08/2023) pukul 21.00 WIB. Hadir pada kesempatan itu Perangakat Desa BPD, LPMD serta Bansa dan Babinkamtib juga hadir.Karena di wilayah RT di Desa Tambakboyojuga serentak melaksanakan malam Tasyakuran dengan acara Kenduri maka acara yang diadakan di Balai Desa Tambakboyo tersebut berlangsung molor waktunya.

Acara yang dikemas dengan dzikir, Tahlil dan Do'a bersama semoga Arwah para Pahlawan juga Pejuang yang telah gugur diterima disi Alloh SWT dan diampuni segala Dosanya.Selain itu Juga ada Sambutan dari Kepala Desa dan Ketua BPD yang intinya hampr sama yaitu sebagai generasi penerus hendaknya mengisi kemerdekaan yang sifatnya dengan kegiatan yang positip sehingga memeajukan Desa Tambakboyo.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Pemerintah Desa

 Statistik

 Peta Wilayah Desa

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:42
    Kemarin:99
    Total Pengunjung:17.425
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.220.17.160
    Browser:Mozilla 5.0